Cara Setting Fokus Lensa Ke Infinity
Bagaimana caranya?
- Cari benda yang sembarang yang jaraknya lumayan jauh, set fokus disitu.
- Ganti mode fokus dari autofocus ke manual focus, gunakan tombol di lensa anda untuk mengganti mode fokus
- Putar focusing ring: di lensa Nikon & Sigma putar habis ke kanan, di lensa Canon putar habis ke kiri, sampai anda melihat simbol infinity – ∞
- Biarkan mode fokus tetap di manual focus, sekarang waktnya anda memotret bulan.
Comments
Post a Comment